Blog tentang segala aktivitas yang berhubungan dengan pendidikan dan pengajaran. Silahkan ambil yang dapat dimanfaatkan. Jangan lupa untuk mencantumkan nara sumber jika dirasa bermanfaat
Rabu, 02 Februari 2022
Aplikasi Pengingat Jadwal Belajar di Waktu Pandemi Gratis
Aplikasi Pengingat Jadwal
Selama pandemi, kita memang banyak belajar dari rumah.. Tapi kadang kita suka lupa waktu, ketika sedang ada di rumah, ternyata ada banyak sekali yang ingin dilakukan, tapi waktu selalu terbatas, dan kita harus menyelesaikan jadwal belajar kita setiap hari.. Maka dari itu, saya ingin membuat aplikasi "Pengingat Jadwal".
Aplikasi pengingat waktu ini saya buat dalam bahasa python, dengan bantuan modul tkinter.
Download:
Kamu juga bisa menggunakan aplikasi Pengingat Jadwal. Caranya:
1. Pastikan python sudah terinstall di komputermu. jika belum, kamu bisa menginstallnya di: python.org
2. Download file zip dengan cara menekan tombol download berikut:
a. klik kanan pada file zip dan pilih "Extract All..."
b. klik tombol "Extract"
Menjalankan aplikasi
run program "schedule-controller2.py", sebuah window akan muncul. tekan tombol Add untuk menambahkan jadwal.
Kalau kamu sudah mencobanya, tolong beri ide-ide yang bagus ya di kolom komentar, saya ingin membuat aplikasi ini menjadi lebih bagus. agar aplikasi ini bermanfaat bagi anak anak yang sedang belajar di masa Pandemi.
Catatan:
Cara kerja script (Jika kamu penasaran):
importtime,tkinter
fromtkinter.messageboximportshowerror
fromtkinterimportfont
1. kita "mengimpor" modul yang kita akan gunakan:
a. modul time untuk mengetahui waktu sekarang.
b. modul tkinter untuk membuat window di OS.
c. selain itu, tkinter.messagebox untuk membuat message di OS.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar