Rabu, 03 November 2021

Ikatan Kovalen (Kimia SMA)

 

Perbedaan Ikatan ion dan ikatan kovalen: 

  • Pada ikatan ion, sebuah unsur yang kelebihan elektron akan memberikan satu elektron pada unsur yang membutuhkan satu elektron. 
  • Ikatan ion dapat terdiri dari senyawa kovalen dengan ion positif atau negatif. 
  • Pada ikatan kovalen, sebuah unsur akan menggunakan bersama elektron yang dimilikinya dengan unsur lain untuk memperoleh kondisi stabil.

Contoh ikatan kovalen adalah air dengan nama atom H2O dan konfigurasi seperti berikut:


H2O tersusun dari 2 atom hidrogen dan 1 atom oxigen



dalam sebuah ikatan kovalen, elektron pada orbit paling luar juga mengorbit ke atom yang ada di sebelahnya. 

Apa yang terjadi ketika kedua atom hidrogen  membentuk ikatan kovalen? 

Energi yang dibebaskan dan yang diserap:  


Perkiraan distribusi elektron:


Kasus lain: 

Reaksi pembakaran metana dan ikatan kovalen yang terbentuk:

CH4 + 2O2 → CO2 + 2H2O  

CH4 ikatan kovalen tunggal, CO2 ikatan kovalen ganda non polar

 



 

 Referensi video: 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar